Anggota Polsek Kayangan Gelar Patroli KRYD Wujudkan Harkamtibmas

    Anggota Polsek Kayangan Gelar Patroli KRYD Wujudkan Harkamtibmas

    Lombok Utara NTB - Wujudkan jarkamtibmas yang kondusif Anggota Polsek Kayangan Polres Lombok Utara Polda NTB melaksanakan patroli malam dengan sasaran obyek vital dan pemukiman warga dalam Rangka Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di seputaran wilayah hukum Polsek Kayangan yakni, di tambak udang Dusun Amor - amor Deda Gumantar, Dusun lengkukun pegadaian Desa Kayangan dan dipemukiman Dusun Beraringan sekira pukul 00.18 Wita, Minggu 21/04/2024.

    "Kapolres Lombok Utara Polda NTB AKBP Didik Putra Kuncoro, S.I.K., M.Si., melalui Kapolsek Kayangan IPTU Agus Sugianto SH menerangkan bahwa  anggotanya melaksanakan patroli dengan menyasar  obyek vital dan pemukiman warga untuk mencegah  adanya potensi gangguan di wilayah hukum Polsek Kayangan, dalam rangka mewujudkan kondusifitas wilayah, kami dari jajaran Polsek Kayangan terus berupaya  melakukan sosialisasi dan memberikan himbauan kepada  masyarakat demi terciptanya Sitkamtibmas yang aman, damai dan kondusif, " Terang Agus 

    Kendati demikian, Kapolsek menyampaikan  kepada seluruh masyarakat yang ada di wilayah hukum Polsek Kayangan  untuk berpartisipasi aktif untuk menjadi polisi dalam dirinya  serta keluarganya  untuk bisa menjaga lingkungannya guna terciptanya keamanan dan kenyamanan kita bersama. Ujarnya 

    Masih kata Kapolsek, mengajak, sekaligus menghimbau kepada seluruh lapisan masyarakat untuk terus membantu tugas - tugas Kepolisian dalam rangka wujudkan Kamtibmas apabila ada hal - hal yang dapat mengganggu  stabilitas Harkamtibmas agar segera melakukan koordinasi kepihak kami yang terdekat yaitu, Bhabinkamtibmas untuk di lakukan pencegahan, penindakan sehingga dengan begitu semua kegiatan yang akan dilaksanakan oleh warga, masyarakat dapat berjalan sesuai dengan yang di harapkan tanpa adanya hambatan. (Ada) 

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Pimpin Apel Pagi, Kasi Propam Polres Lombok...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Bayan Lakukan Strong Point Ciptakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Irdam Brawijaya Hadiri Konsolidasi Wilayah Panitia Pemilihan Kecamatan Pilkada se-Jawa Timur
    Ketua Dewan Pers Apresiasi Kinerja Humas Polri di Hari Jadi Ke-73 Humas Polri
    Komjen. Pol. Boy Rafli Sebut Humas Polri Harus Terus Berinovasi

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll